Bill Payment

Introduction

Fitur ini memungkinkan anda untuk dapat melakukan aktivitas pembelian / pembayaran tagihan seperti pulsa, PLN, PDAM, BPJS, dan lain-lain. Dalam proses, ESPAY menjadi pihak ketiga dimana menjadi perantara antara user (Merchant) dan Provider.


Authentication

Setiap request harus akan diverivikasi dengan cara basic auth, jadi pada setiap request yang dikirim harus menyertai header Authorization dengan value Basic diikuti dengan username dan password dengan format username:password yang telah di encode dengan Base64 Encoding

Contoh :

Username: Aladdin

Password: Smelana

Format sebelum di encode : Aladdin:Smelana

Hasil Base64 encoding :

 QWxhZGRpbjpTbWVsYW5h

Header yang dikirim :

Authorization : Basic

QWxhZGRpbjpTbWVsYW5h

Setiap Authentication yang gagal akan menerima header http 401

Signature Validation

Semua request yang masuk ke system espay akan mengalami validasi Signature. Signature dikirim pada tiap request dengan parameter signature. Setiap signature akan dihash dengan menggunakan algoritma sha256. Signature akan dibuat dengan menggambungkan beberapa value dari parameter value sebelumnya serta dengan sebuah key yang diberikan oleh espay. Format penggambungan signature berbeda tiap service. setiap parameter akan dimulai,dipisahkan, dan diakhiri dengan tanda ##. Setelah digambungkan semua value harus dirubah menjadi uppercase. Urutan pengambungan signature adalah seperti berikut

  • Service Bill Inquiry
    • Sender id
    • Order id
    • Product code
    • Rq uuid
    • Key

(Bill Inquiry : ##sender_id##order_id##product_code##rq_uuid##key##)

  • Service Bill Payment
    • Sender id
    • Order id
    • Product code
    • Amount
    • Rq uuid
    • Key

(Bill payment : ##sender_id##order_id##product_code##amount##rq_uuid##key##)

  • Service Inquiry Bill Payment Status
    • Sender id
    • Referensi ID
    • Rq uuid
    • Key
  • Service Get Balance
    • Sender ID
    • Rq uuid
    • Key

Contoh genarete signature

Format awal

##SGOPLUS##142921023##STCKAI##sgoplus201711aa##keyforsignature##

Dirubah ke uppercase

##SGOPLUS##142921023##STCKAI##SGOPLUS201711AA##KEYFORSIGNATURE##

Kemudian di has dengan algortitma sha256 menjadi

6767aa419fe1fbf8f8896c7a0857b5cea41a7e4f407262f0fc82a914137a9401

IP Whitelist Registration

ESPAY server juga akan memfilter alamat IP yang akan mengkases server ESPAY. Untuk itu silakan kontak Tim ESPAY untuk mendaftarkan IP anda.

Bill Inquiry & Bill Payment

  • Bill Inquiry
  • Bill Inquiry dilakukan melalui webservice dengan menggunakan protokol REST. Client akan mengirimkan sejumlah nilai atau parameter dalam bentuk HTTP POST ke biller dengan tujuan untuk melakukan inquiry transaksi atau mendapatkan data dari transaksi seperti jumlah yang harus dibayarkan atau detail transaksi lainnya.

    API URL
    Development : https://sandbox-api.espay.id/rest/biller/inquirytransaction
    Production: https://api.espay.id/rest/biller/inquirytransaction

    Format message yang dikirimkan harus dalam bentuk URL encoded.

    Keterangan untuk setiap field di dalamnya yaitu:

    BILL INQUIRY REQUEST DATA
    Name Field Attribute Mandatory Keterangan
    rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
    Formula : sender_id + unique ID
    Contoh : SENDERID123ABC-DEF456
    rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
    Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
    Contoh : 2014-12-17 12:30:45
    sender_id ANS 50 Ya Identitas unik client yang terdaftar di Espay. (Akan diberikan untuk masing client).
    password ANS 3 Ya Password akses client yang terdaftar di Espay. (Akan ditentukan sesuai perjanjian).
    order_id ANS 64 Ya ID Transaksi. Bisa berupa nomor handphone, nomor kartu kredit, customer id, dll.
    product_code ANS 16 Ya Kode produk yg disupport. Lihat table Daftar Produk.
    additional_data ANS 999 Tidak Data pendukung yang diperlukan untuk produk tertentu dalam format JSON. Detailnya dapat dilihat di halaman Bill Inquiry dan Bill Payment additional data
    signature ANS 999 Ya Signature

    Setelah melakukan request dengan contoh diatas, client akan mendapatkan response dari biller seperti pada dibawah ini :

    - BILL INQUIRY RESPONSE DATA

    Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
    rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi message tersebut dengan message lainnya.
    Formula : sender_id + unique ID
    Contoh : SENDERID123ABC-DEF456
    rs_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi server pada saat response message di kirim
    Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
    Contoh : 2014-12-17 12:30:45
    error_code ANS 4 Ya Kode kesalahan. 0000 = Sukses, selain itu gagal.
    error_desc ANS 128 Ya Deskripsi kesalahan jika ada
    order_id ANS 64 Ya ID Transaksi. Bisa berupa nomor handphone, nomor kartu kredit, customer id, dll.
    amount NUM 17 Ya Jumlah yang harus dibayar. Terdapat default 2 digit desimal.
    Contoh : 10000000 = 100.000,00
    bill_amount NUM 17 Tidak Jumlah yang harus dibayar sebelum ditambahkan admin_fee. Terdapat default 2 digit desimal.
    Contoh : 10000000 = 100.000,00
    admin_fee NUM 17 Tidak Biaya admin fee jika ada. Terdapat default 2 digit desimal.
    Contoh : 10000000 = 100.000,00
    description ANS 128 Tidak Keterangan transaksi
    data ANS 999 Ya Detail data transaksi dari biller dalam format JSON. Data ini dinamis berdasarkan produk yang di inquiry.
    Detailnya dapat dilihat di halaman Bill Inquiry dan Bill Payment data
  • Bill Payment
  • Bill Payment dilakukan melalui webservice dengan menggunakan protokol REST. Client mengirimkan sejumlah nilai atau parameter dalam bentuk HTTP POST ke biller dengan tujuan untuk memberikan payment notifikasi kepada biller bahwa telah terjadi transfer sejumlah amount ke rekening biller tersebut sebagai bentuk pembayaran / pembelian / transaksi yang dilakukan oleh client

    API URL
    Development : https://sandbox-api.espay.id/rest/biller/paymentreport
    Production: https://api.espay.id/rest/biller/paymentreport

    Format message yang dikirimkan harus dalam bentuk URL encoded.

    Keterangan untuk setiap field didalamnya yaitu:

    BILL PAYMENT REQUEST DATA
    Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
    rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
    Formula : sender_id + unique ID
    Contoh : SENDERID123ABC-DEF456
    rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
    Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
    Contoh : 2014-12-17 12:30:45
    sender_id ANS 50 Ya Identitas unik client yang terdaftar di Espay. (Akan diberikan untuk masing client).
    channel_code ANS 32 Tidak Code channel yang digunakan oleh client, sebagai pembeda aplikasi client
    password ANS 32 Ya Password akses client yang terdaftar di Espay. (Akan ditentukan sesuai perjanjian).
    order_id ANS 64 Ya ID Transaksi. Bisa berupa nomor handphone, nomor kartu kredit, customer id, dll.
    product_code ANS 16 Ya Kode produk yg disupport. Lihat table Daftar Produk.
    amount NUM 17 Ya Jumlah yang harus dibayar atau didebet. Terdapat 2 digit decimal.
    Contoh : 35000000 = 350.000,00
    data ANS 999 Ya Detail data transaksi dari biller dalam format JSON. Sesuai dengan hasil inquiry (jika ada).
    Detailnya dapat dilihat di halaman Bill Inquiry dan Bill Payment data
    additional_data ANS 999 Tidak Data pendukung yang diperlukan untuk produk tertentu dalam format JSON. Detailnya dapat dilihat di halaman Bill Inquiry dan Bill Payment additional data
    signature ANS 999 Ya Signature

    Setelah melakukan request dengan contoh diatas, client akan mendapatkan response dari biller seperti pada dibawah ini:

    BILL PAYMENT RESPONSE DATA
    Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
    rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi message tersebut dengan message lainnya.
    Formula : sender_id + unique ID
    Contoh : SENDERID123ABC-DEF456
    rs_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi server pada saat response message di kirim
    Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
    Contoh : 2014-12-17 12:30:45
    error_code ANS 4 Ya Kode kesalahan. 0000 = Sukses, selain itu gagal
    error_desc ANS 128 Tidak Deskripsi kesalahan jika ada
    order_id ANS 64 Ya ID Transaksi. Bisa berupa nomor handphone, nomor kartu kredit, customer id, dll
    description ANS 128 Tidak Keterangan transaksi
    data ANS 999 Ya Detail data transaksi yang telah dibayar dari biller dalam format JSON.
    Detailnya dapat dilihat di halaman Bill Inquiry dan Bill Payment data

Inqury Bill Payment Status

Dilakukan melalui webservice dengan protokol REST. Client mengirimkan sejumlah nilai/parameter dalam bentuk HTTP POST ke sistem ESPAY untuk mendapatkan transaksi yang telah selesai.

API URL

Development : https://sandbox-api.espay.id/rest/billertools/gettransactioninfo
Production: https://api.espay.id/rest/billertools/gettransactioninfo

Format message yang dikirimkan harus dalam bentuk URL encoded. Keterangan untuk setiap field dalam HTTP POST message tersebut:

Get Payment Status Request Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
Formula : sender_id+ Unique ID
Contoh: ESPAY123ABC-456DEF
rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Contoh: 2017-12-17 12:22:32
sender_id AN...32 Ya Identitas unik client yang terdaftar di Espay. (Akan diberikan untuk masing client)
password AN...32 Ya Password akses client yang terdaftar di Espay. (Akan ditentukan sesuai perjanjian)
signature ANs...128 Ya Signature
ref_id AN...32 Ya Referensi ID yang didapatkan di Bill Payment API

Setelah melakukan request dengan contoh diatas, client akan mendapatkan response. Dengan contoh sebagai berikut :

Get Payment Status Response Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
Formula : sender_id+ Unique ID
Contoh: ESPAY123ABC-456DEF
rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Contoh: 2017-12-17 12:22:32
error_code ANS...4 Ya Error Code(lihat Tabel Error)
error_desc AN...32 Ya Keterangan Error
product_code ANs...16 Tidak Kode produk
order_id AN...64 Tidak Order ID / Payment ID

Get Biller Products

Get Biller Products dilakukan melalui webservice dengan menggunakan protokol REST. Client akan mengirimkan sejumlah nilai/parameter dalam bentuk HTTP POST untuk mendapatkan daftar produk yang disupport.

API URL
Development : https://sandbox-api.espay.id/rest/billertools/getregisteredproducts
Production : https://api.espay.id/rest/billertools/getregisteredproducts

Format message yang dikirimkan harus dalam bentuk URL encoded. Keterangan untuk setiap field dalam HTTP POST message tersebut:

Get Biller Product Request Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Ex : 2014-12-17 12:30:45
sender_id AN 32 Ya Identitas unik client yang terdaftar di Espay. (Akan diberikan untuk masing client)
password AN 32 Ya Password akses client yang terdaftar di Espay. (Akan ditentukan sesuai perjanjian))

Setelah melakukan request dengan contoh diatas, client akan mendapatkan response JSON dari biller. Dengan contoh sebagai berikut :

Get Biller Product Response Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Ex : 2014-12-17 12:30:45
error_code ANS 4 Ya Kode kesalahan. 0000 = Sukses, selain itu gagal.
error_desc ANS 128 Tidak Deskripsi kesalahan jika ada.
product ANs 16 Tidak Produk yang di support. Lihat table daftar produk

Get Balance

Get Balance dilakukan melalui webservice dengan menggunakan protokol REST. Client akan mengirimkan sejumlah nilai/parameter dalam bentuk HTTP POST untuk mendapatkan informasi saldo.

API URL
Development : https://sandbox-api.espay.id/rest/billertools/getbalance
Production : https://api.espay.id/rest/billertools/getbalance

Format message yang dikirimkan harus dalam bentuk URL encoded. Keterangan untuk setiap field dalam HTTP POST message tersebut:

Get Balance Request Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Ex : 2014-12-17 12:30:45
sender_id AN 32 Ya Identitas unik client yang terdaftar di Espay. (Akan diberikan untuk masing client)
password AN 32 Ya Password akses client yang terdaftar di Espay. (Akan ditentukan sesuai perjanjian)
signature AN 32 Ya Signature diperlukan untuk validasi oleh penjual

Setelah melakukan request dengan contoh diatas, client akan mendapatkan response JSON dari biller. Dengan contoh sebagai berikut :

Get Balance Response Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi message tersebut dengan message lainnya.
Formula : sender_id + unique ID
Contoh : SENDERID123ABC-DEF456
rs_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi server pada saat response message di kirim
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Contoh : 2014-12-17 12:30:45
error_code ANS 4 Ya Kode kesalahan. 0000 = Sukses, selain itu gagal
error_desc ANS 128 Tidak Deskripsi kesalahan jika ada
balance Total saldo yang ada pada akun

Get Provider Phone Number

Get Provider Phone Number dilakukan melalui webservice dengan menggunakan protokol REST. Client akan mengirimkan sejumlah nilai/parameter dalam bentuk HTTP POST untuk mendapatkan informasi provider.

API URL
Development : hhttps://sandbox-api.espay.id/rest/billertools/getmno
Production : https://api.espay.id/rest/billertools/getmno

Format message yang dikirimkan harus dalam bentuk URL encoded. Keterangan untuk setiap field dalam HTTP POST message tersebut:

et Provider Phone Number Request Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi request message tersebut dengan message lainnya.
rq_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi client pada saat message di kirim.
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Ex : 2014-12-17 12:30:45
sender_id AN 32 Ya Identitas unik client yang terdaftar di Espay. (Akan diberikan untuk masing client)
password AN 32 Ya Password akses client yang terdaftar di Espay. (Akan ditentukan sesuai perjanjian)
phone_num AN 15 Ya Nomor handphone
Contoh: +6281284620888 / 6281284620888 / 081284620888

Setelah melakukan request dengan contoh diatas, client akan mendapatkan response. Dengan contoh sebagai berikut :

Get Provider Phone Number Response Data:
Nama Field Attribute Mandatory Keterangan
rq_uuid ANS 255 Ya Request Identifier. ID unik untuk mengidentifikasi message tersebut dengan message lainnya.
Formula : sender_id + unique ID
Contoh : SENDERID123ABC-DEF456
rs_datetime ANS 19 Ya Tanggal dan waktu di server aplikasi server pada saat response message di kirim
Format : YYYY-MM-DD HH:MM:SS
Contoh : 2014-12-17 12:30:45
error_code ANS 4 Ya Kode kesalahan. 0000 = Sukses, selain itu gagal
error_desc ANS 128 Tidak Deskripsi kesalahan jika ada
operator Detail operator yang dituju

Table Error

Response Code Description
0000 COMPLETED SUCCESFULLY
9999 SUSPECT / TIMEOUT
802 MAX/MIN PAYMENT AMOUNT EXCEEDED
801 TRANSACTION ERROR, INQUIRY DATA NOT FOUND
800 INSUFFICIENT FUNDS
614 TIDAK DAPAT MELAKUKAN TRANSAKSI PADA PUKUL TERTENTU
612 UNABLE TO PROCESS TRANSACTION, PLEASE TRY AGAIN LATER
611 TRANSACTION DECLINE, PLEASE CONTACT YOUR ADMINISTRATOR
610 ANDA BISA MELAKUKAN TRANSAKSI YANG SAMA SETELAH 5 MENIT
601 IP ADDRESS REJECTED / UNREGISTERED
406 INQUIRY DATA IS INVALID
405 PRODUCT DENIED
404 PRODUCT NOT AVAILABLE
403 AMOUNT IS NOT SET
300 INQUIRY NOT AVAILABLE
210 DUPLICATE UUID
205 INVALID REQUEST
040 BILLER SYSTEM MALFUNCTION
09 REQUEST IN PROGRESS
13 TXN AMT IS DIFFER WITH TOTAL BILL AMT
14 PAYMENT NBR NOT FOUND
15 NO SUCH ISSUER
17 SERVICE UNAVAILABLE (MAINTENANCE)
18 DISPUTE
22 SUSPECTED MALFUNCTION
34 SUSPECTED FRAUD
36 RESTRICTED
60 CARD ACCEPTOR CONTACT ACQUIRER
61 TRANSACTION EXCEEDS APPROVAL AMOUNT LIMIT
64 ORIGINAL AMOUNT INCORRECT
65 EXCEED FREQUENCY LIMIT
66 CARD ACCEPTOR, CALL ACQUIRER SECURITY
67 HOT CARD RETAIN CARD
68 LATE RESPONSE FROM BILLER
72 VOUCHER / DENOM NOT AVAILABLE
POST /rest/biller/inquirytransaction HTTP/1.0
Host: sandbox.api.espay.id
Content-Length: 108
Authorization: Basic QWxhZGRpbjpTbWVsYW5h
Content-type: application/x-www-form-urlencoded

rq_uuid=5441217&rq_datetime=2014-12-09 17:53:20&sender_id=SENDERID&order_id=9900990099&product_code=STCKAI
    
{
    "rq_uuid"    : "MERCHANT1568345855CTAFI5WIOT",
    "rs_datetime": "2019-09-13 10:37:36",
    "error_code" : "0000",
    "error_desc" : "Success",
    "order_id"   : "520520795556",
    "amount"     : "2250000",
    "bill_amount": "2000000",
    "admin_fee"  : "250000",
    "data"       : [data dapat berbeda sesuai produk Biller]
}

Contoh Request Bill Inquiry

POST /rest/biller/inquirytransaction HTTP/1.0 Host: 116.90.162.170:10809 Content-Length: 108 Authorization: Basic QWxhZGRpbjpTbWVsYW5h Content-type: application/x-www-form-urlencoded rq_uuid=5441217&rq_datetime=2014-12-09 17:53:20&sender_id=SENDERID&order_id=9900990099&product_code=STCKAI

Contoh Response Bill Inquiry

{ "rq_uuid":"5441217", "rs_datetime":"2014-12-09 17:53:24", "error_code":"0000", "error_desc":"COMPLETED SUCCESFULLY", "order_id":"9900990099", "amount":"35300000", "bill_amount":"35000000", "admin_fee":"300000", "description":"Biaya admin fee Rp 3.000", "data":{ "ticket_no":"9900990099", "reserved1":"", "reserved2":"", "bill_total":"1", "passenger_name":"Andreanus Hendy", "train_number":"KA 16", "train_name":"ARGO GEDE", "train_seat":"39A", "info":[ { "trip_info":"JKTSBY0000", "trip_info_extended":"23072340" } ] } }

Contoh Request Bill Payment:

POST /rest/biller/paymentreport HTTP/1.0 Host: 116.90.162.170:10809 Authorization: Basic QWxhZGRpbjpTbWVsYW5h Content-Length: 124 Content-type: application/x-www-form-urlencoded rq_uuid=4328662&rq_datetime=2014-12-11 15:21:15&sender_id=SENDERID&order_id=9900990099&product_code=STCKAI&amount=35000000&data={"ticket_no":"9900990099","reserved1":"","reserved2":"","bill_total":"1","passenger_name":"Andreanus Hendy","train_number":"KA 16","train_name":"ARGO GEDE","train_seat":"39A","info":[{"trip_info":"JKTSBY0000","trip_info_extended":"23072340"}]}

Contoh Response Bill Payment:

{ "rq_uuid":"4328662", "rs_datetime":"2014-12-09 15:21:15", "error_code":"0000", "error_desc":"COMPLETED SUCCESFULLY", "order_id":"9900990099", "description":"Pembayaran tiket KAI", "data":{ "ticket_no":"9900990099", "reserved1":"", "reserved2":"", "bill_total":"1", "passenger_name":"Andreanus Hendy", "train_number":"KA 16", "train_name":"ARGO GEDE", "train_seat":"39A", "info":[ { "trip_info":"JKTSBY0000", "trip_info_extended":"23072340" } ] } }

Contoh Raw Request Inqury Bill Payment Status:

POST /rest/billertools/gettransactioninfo HTTP/1.0 Host: api.espay.idContent-Length: 197 Authorization: Basic QWxhZGRpbjpTbWVsYW5h Content-type: application/x-www-form-urlencoded rq_uuid=ESPAY123ABC-456DEF&rq_datetime=2017-12-17 12:22:32&sender_id=ESPAY&password=espaypass&signature=c26a2a9901941a2eefd 9c529c38822fabbd470c2693d40465616fa3fd58a0b26&ref_id=TX1712171209991FA

Contoh Raw Response Inqury Bill Payment Status:

{ "rq_uuid":"ESPAY123ABC-456DEF, "rq_datetime":"2017-12-17 12:22:32", "error_code":"0000", "error_desc":"COMPLETED SUCCESFULLY", "product_code":"SVHTS50", "order_id":"081218816222", "status_code":"00", "status_desc":"SUCCESS", "serial_number":"41001621787608" }

Contoh Request Get Biller Products:

POST /rest/billertools/getregisteredproducts HTTP/1.0 Host: https://sandbox-api.espay.id Content-Length: 108 Content-type: application/x-www-form-urlencoded rq_uuid=5441217&rq_datetime=2014-12-09 17:53:20&sender_id=SENDERID&password=590biller

Contoh Response Get Biller Products:

{ "rq_uuid":"5441217", "rs_datetime":"2014-12-09 17:53:24", "error_code":"0000", "error_desc":"COMPLETED SUCCESFULLY", "products":[ { "product_code":"SINCBN", "product_name":"CBN" } { "product_code":"SCCCTB", "product_name":"CITIBANK CREDIT CARD" } { "product_code":"STBFRM", "product_name":"FIRST MEDIA (d/h KABELVISION)" } { "product_code":"STCGRI", "product_name":"GARUDA INDONESIA" } { "product_code":"SVHTS50", "product_name":"TELKOMSEL 50000"" } { "product_code":"STBTOP", "product_name":"TOP TV" } { "product_code":"SLYYTV", "product_name":"YES TV" } ] }

Contoh Request Get Balance:

POST /rest/billertools/getbalance HTTP/1.1 Host: sandbox-api.espay.id Content-Length: 176 Authorization: Basic RU5TRVZBTDprVXVYUjVNUkRtcHZrY1lk Content-Type: application/x-www-form-urlencoded rq_uuid=getbalance018&rq_datetime=2018-01-15 10:33:43&sender_id=SENDERID&password=p45w0rd& signature=db420be770fef07ebdc23378456a1c6b7c6b3cd9aadef39cb2784f0bb48bf869

Contoh Response Get Balance:

{ "rq_uuid":"getbalance09", "rq_datetime":"2018-01-15 10:45:50", "error_code":"getbalance09", "error_desc":"2018-01-15 10:45:50", "balance":"16127451.00" }

Contoh Request Get Provider Phone Number:

POST /rest/billertools/getmno HTTP/1.1 Host: sandbox-api.espay.id Content-Length: 176 Authorization: Basic RU5TRVZBTDprVXVYUjVNUkRtcHZrY1lk Content-Type: application/x-www-form-urlencoded rq_uuid=5326eaca-f715-f39f-36e1-432b1253cf49&rq_datetime=2018-01-16 15:07:20&sender_id=SENDERID&password=p45w0rd&phone_num=+6281284620888

Contoh Response Get Provider Phone Number:

{ "rq_uuid":"5326eaca-f715-f39f-36e1-432b1253cf49", "rs_datetime":"2018-01-16 15:07:20", "error_code":"0000", "error_desc":"COMPLETED SUCCESFULLY", "operator":{ "group_code":"GSVHTS", "provider_name":"TELKOMSEL" } }